CARA MENCUCI TERMOS AIR PANAS YANG BENAR

Monday 30 March 2015

Nah berikut tips singkat tentang bagaimana menjaga agar termos air panas kita tetap awet dan bisa tahan lama menyimpan air panas.

caranya sangat sederhana : ketika kita membeli termos untuk menyimpan air panas, biasanya kita akan mencucinya terlebih dahulu, nah agar termos teesebut tahan lama air panasnya maka cara mencucinya adalah dengan menggunakan air panas juga dan setiap kali kita mencuci termos tersebut selalu gunakan air panas dan jangan pernah menggunakan air biasa atau air dingin, karena itu akan mempengaruhi lamanya termos bisa meyimpan air panas dalam waktu yang lama. selamat mencoba ya..
Share on :

No comments:

 
Copyright © 2015 SEDUGU
Distributed By My Blogger Themes | Design By Muhammad Faisal